Gagal Ginjal
adalah penyakit dimana ginjal tidak dapat berfungsi secara maksimal dan
terus menurun sampai tidak mampu lagi menjalankan tugasnya untuk
melakukan penyaringan pembuangan elektrolit tubuh.
Fungsi Ginjal adalah
mengeluarkan sisa metabolisme : ureum, kreatinin, uric, acid, aliphatic
amine,ß2 microglobulin,PTH,myoglobulin,dll. Mengeluarkan kelebihan air
dan elektrolit (K,Na,Al,H,P). Produksi erythropoietin,
renin-angiotensin,vitamin D3 aktif. Menjaga keseimbangan asam basa serta
membuang toksin dan obat.
Lalu apa yang terjadi bila fungsi ginjal rusak berat atau yang biasa disebut Gagal Ginjal?
- Uremia (gejala akibat tertahannya zat-zat toksik dalam tubuh): mual muntah, nafsu makan turun, gatal, kesadaran turun.
- Tertahannya garam(Na) dan air :bengkak,sesak,hipertensi.
- Keseimbangan asam basa terganggu: asidosis.
- Fungsi hormonal terganggu :anemia, kalsium menurun
Tidak ada komentar:
Posting Komentar